SOSIALISASI & VERIFIKASI PBHRD TAHUN 2023
Administrator 24 Mei 2023 20:05:43 WIB
Dalam rangka mempercepat penyaluran Dana Bagi Hasil Pajak dan Retribusi Daerah kepada desa sekaligus mengoptimalkan PAD melalui peran serta desa, Badan Pengelolaan Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Kabupaten Banjarnegara mengadakan Sosialisasi Penyaluran Dana Bagi Hasil Pajak dan Retribusi Daerah tahun 2023 di Aula Kecamatan Wanadadi pada hari Senin 15 Mei 2023.
Kegiatan yang dihadiri oleh tim BPPKAD Banjarnegara dan perwakilan dari desa diwilayah Kecamatan Rakit dan Wanadadi ini adalah untuk memverifikasi desa desa yang sudah mengajukan dokumen pencairan Dana Bagi Hasil Pajak dan Retribusi Daerah.
Dokumen Lampiran : SOSIALISASI & VERIFIKASI PBHRD TAHUN 2023
Komentar atas SOSIALISASI & VERIFIKASI PBHRD TAHUN 2023
Formulir Penulisan Komentar
Sinergitas Program
Layanan Mandiri
Silahkan datang ke Kantor Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukan NIK dan PIN
Komentar Terkini
Statistik Pengunjung
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- MINLOK PLKB KECAMATAN RAKIT
- PERENCANAAN DESA MELALUI MUSDES RKPDes 2025 & PERUBAHAN RPJMDes 2020-2025
- PPS BADAMITA GELAR RAPAT PLENO TERBUKA REKAPITULASI DPS PEMILUKADA 2024
- BIMBINGAN TEKNIS BAGI ANGGOTA BPD
- MUSDUS PENGGALIAN GAGASAN PERUBAHAN RPJMDes 2020-2025
- GELAR BUDAYA MENYAMBUT HUT RI KE 79
- MASYARAKAT BADAMITA GELAR MALAM TASYAKURAN HUT RI KE 79 DENGAN BERAGAM KEGIATAN