MUSDESSUS VALIDASI, FINALISASI & PENETAPAN KPM BLT DD TA. 2025
Administrator 02 Januari 2025 21:19:49 WIB
Sesuai amanah Permendes PDTT No. 02 Tahun 2025 dan PMK 108 tahun 2025, pemerintah desa wajib mengalokasikan anggaran untuk Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun Anggaran 2025 maksimal sebesar 15% dari anggaran Dana Desa.
Menyikapi hal ini, maka Pemerintah Desa Badamita melaksanakan Musyawarah Desa Khusus Validasi, Finalisasi dan Penetapan Keluarga Penerima BLT DD Tahun Anggaran 2025 pada Selasa, 31 Desember 2024.
Musdesus yang diselenggarakan oleh Badan Permusyawaratan Desa ini diikuti oleh seluruh Ketua RT, BPD, Perangkat Desa, Kepala Desa, Camat Rakit, Kasi PMD Kecamatan Rakit, Babinkamtibmas, Babinsa dan pendamping Desa.
Dalam Musyawarah Desa Khusus ini disepakati 34 Keluarga Penerima Manfaat BLT DD Tahun 2025 yang dituangkan dalam Berita Acara Musdessus dan menjadi dasar penetapan Peraturan Kepala Desa dan Keputusan Kepala Desa tentang Keluarga Penerima Manfaat BLT DD Tahun Anggaran 2025.
Komentar atas MUSDESSUS VALIDASI, FINALISASI & PENETAPAN KPM BLT DD TA. 2025
Formulir Penulisan Komentar
Sinergitas Program
Layanan Mandiri
Silahkan datang ke Kantor Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukan NIK dan PIN
Komentar Terkini
Statistik Pengunjung
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- RAKORNIS JARKOMDAT PUSAT
- GANDENG PMI, PEMDES BADAMITA KEMBALI LAKUKAN AKSI SOSIAL DONOR DARAH
- TRANSPARANSI APBDes TA. 2025
- REALISASI APBDes TA. 2024
- LEPAS PISAH PERANGKAT DESA PURNA TUGAS
- SOSIALISASI PRIORITAS DANA DESA 2025 DAN KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK
- PERINGATI HARI DESA NASIONAL, KECAMATAN RAKIT GELAR APEL BERSAMA DAN PENANAMAN POHON PANGAN